Flange

Flange adalah suatu komponen yang digunakan untuk menyambung (pipa dengan pipa, pipa dengan valve, atau pipa dengan equipment) dengan mekanisme penyambungan yang tidak permanen. Ada yang namanya pipe flange dan flange fitting. Flange bisa di bongkar dan dipasang dengan memanfaatkan Read more

Expansion Joint

Tegangan pada sistem perpipaan dapat disebabkan oleh tekanan internal, temperatur, getaran, ekspansion termal, dsb nya. Misalkan gaya/momen/tegangan pada pipa melebihi allowable stressnya, maka fleksibilitas dari pipa harus dinaikkan. Expansion Joint merupakan salah satu special item yang memiliki fleksibilitas tinggi, untuk menyerap gaya/momen/tegangan yang berlebihan yang Read more

Steam Tracing

Steam tracing adalah suatu kondisi yang dilakukan dengan tujuan agar fluida di dalam pipa tidak mengalami pembekuan atau solidifikasi. Steam Tracing dilakukan dengan menjaga temperatur yang cukup tinggi pada pipa sehingga fluida dapat di pompa dan di alirkan. Kondisi ini biasanya memanfaatkan sebuah tube Read more

Sizing of Pipe

Pipe is identified by three different size categories: nominal pipe size (NPS), outside diameter, and inside diameter. (See Figure 1)   Figure 1. Pipe Diameter Nominal pipe size (NPS) is used to describe a pipe by name only. In process Read more